MEDIA KORPS NUSANTARA

MEDIA KORPS NUSANTARA

Korban Kecelakaan GT Ciawi: 8 Orang Tewas-11 Terluka

Diterbitkan Rabu, 5, Februari, 2025 by Korps Nusantara

Kecelakaan di Gerbang Tol Ciawi (Foto: Antara)

JAKARTA – Kapolresta Bogor Kota Kombes Eko Prasetyo menyatakan korban meninggal dunia pada kecelakaan di Gerbang Tol (GT) Ciawi, Kota Bogor, Jawa Barat, bertambah menjadi 8 orang. Sementara korban luka-luka menjadi 8 orang.
“Yang meninggal dunia delapan dan luka-luka 11, terakhir barusan,” kata Kombes Eko seperti dilansir Antara, Rabu (5/2/2025).

BACA JUGA :

Kecelakaan Beruntun di GT Ciawi, Pintu Tol Ditutup Sementara

Kecelakaan di Tol Cigombong KM 53 Akibat Hujan dan Lubang, Mobil Dinas Camat Terguling

Kronologi Pemotor Masuk Tol Jagorawi hingga Tewas Terlindas Mobil

 

Penampakan Kecelakaan Beruntun di GT Ciawi, Pintu Tol Ditutup Sementara

Kecelakaan ini terjadi pada pukul 23.35 WIB. Mulanya polisi melaporkan korban tewas sebanyak 6 orang.

“Saat ini sedang ditangani oleh Satlantas Polresta Bogor Kota untuk korban ada 6 MD dan 2 luka berat di RSUD Ciawi,” kata Kombes Eko kepada wartawan, Rabu (5/2/2025). (* )

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *